Latihan Soal Matematika Semester 1 Kelas 4 SD/MI (3)
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!
45 + 15 = 15 + 45, disebut sifat:
60 x (20 + 35) = (60 x 20) + (60 x 35), disebut sifat:
132 + 245 = n + 132; n =
50 x (75 – 20) = (50 x n ) – (50 x 20); n =
40 + (25 + 30) = (40 + n) + 30; n =
Pada bilangan 72.615, angka 2 menempati tempat:
Pada bilangan 84.375, angka 8 bernilai:
75.682 = 70.000 + ...... + ...... + 80 + ......
100.000 + 7.000 + 80 + 5 =
75 + 20 – 24 =
25 + 6 x 5 =
6 x 5 – 4 x 3 =
30 – 15 + 6 x 2 =
Bentuk penjumlahan yang benar dari 9 x 5 =
Bentuk pengurangan yang benar dari 24 : 6 =
Bilangan 2.457 jika dibagi 5 sisanya =
6.754 jika dibulatkan ke puluhan terdekat adalah:
82.675 jika dibulatkan ke ratusan terdekat adalah:
Taksiran tinggi dari 45 x 54 adalah:
Taksiran terbaik dari 473 + 678 adalah:
Selesaikanlah soal-soal di bawah ini!
Dalam sebuah gedung pertemuan terdapat 45 baris kursi. Tiap baris berisi 15 kursi. Berapa banyak kursi yang tersedia di gedung tersebut?
Ayah memiliki 45 butir permen yang akan dibagikan kepada 5 orang anak sama banyak. Berapa bagian tiap anak?
Susi membeli 5 liter minyak tanah. Harga 1 liter minyak tanah adalah Rp. 2.500,00. Jika Susi membayar dengan uang Rp. 20.000,00, berapa uang kembalian yang diterima Susi?
Seorang perajin batu bata mampu membuat 85 buah batu bata setiap 1 jam. Jika sehari ia bekerja selama 6 jam, berapa buah batu bata yang dapat dibuat setiap hari?
Doni membeli minuman kaleng sebanyak 6 lusin. Setiap lusin harganya Rp. 15.000,00. Berapa harga semuanya?